Senin, 14 September 2015

Budidaya Ikan Nila Di Kolam Terpal

Budidaya ikan nila di kolam terpal adalah suatu usaha yang sekarang banyak sekali orang yang ingin mendalaminya. Ada banyak faktor yang membuat hal ini terjadi dan biasanya usaha ini berkembang pesat di daerah desa dan pedalaman. Usaha budidaya ikan bukan usaha baru namun media yang sekarang dan dulu sudah berbeda. Mungkin dahulu seseorang bila ingin memiliki kolam ikan dia harus menggali tanah sedalam 1 atau 2 meter dan bisa juga dengan membangun tembok sehingga bisa di katakan sangat melelahkan dan menguras tenaga dan waktu dalam jumlah yang cukup banyak. Berikut ini akn kita baagikan cara ternak ikan nila di kolam terpal.

Apa saja ke untungannya bila anda memakai cara ini. Tentu banyak point hal yang bisa anda dapatkan dari beberapa cara kami ini misalnya sebagai berikut ini.

- Lebih murah
- Lebih mudah
- Lebih cepat
- Lebih hemat biaya
- Bisa bongkar pasang
- Mudah di pindahkan

Cara Ternak Ikan Nila Di Kolam Terpal 


Budidaya ikan nila di kolam terpal bukan hal yang sulit namun harus dengan cara yang tepat sehingga bisa menghasilkan hasil usaha yang mantap. Cara ternak ikan nila di kolam terpal yang benar harus anda kuasai betul. Di antaranya adalah sebagai berikut ini.

- Sediakan terpal yang baik.
- Sediakan pompa air listrik modifikasi
- Sediakan tanah humus
- Sediakan tempat penahan panas
- Sediakan sumber air yang sehat

Beberapa hal di atas harus anda sediakan sebelum anda membuat kolam terpal. Anda bisa memanfaatkan pompa air modifikasi untuk pengairan kolam anda. Budidaya ikan nila di kolam terpal menjadi hal yang menyenangkan bila caranya benar.

Cara Budidaya Ikan Nila Kolam Terpal


1. Buat kolamnya
2. Sediakan irigasi
3. Dekatkan kolam ikan terpal dengan sumber air
4. Pilih bibit yang sehat
5. Jangan terlalu padat dan jangan sampai kurang
6. Pantau perkembangan
7. Jangan di campur dengan ikan jenis lain
8. Kalau panen banyak sedekah ya

Nah sekian dulu tips dari saya. Untuk pemesanan terpal langsung hubungi kami di 085704284485 bisa juga lewat wa atau bbm..

UD.CENTRA USAHA
(TANAM TUMBUH KEBANG PANEN RAYA)
Alamat Usaha 1. Dusun Tanjung, Desa/Kecamatan. Ngusikan, Kabupaten Jombang,Propinsi.Jawa timur
                      2. Dusun Banjarjo, Desa Segodorejo, Kecamatan. Sumobito, Kabupaten Jombang. Propinsi.Jawa timur
Agen Terpal Segala Jenis dan Ukuran,Baliho/banner.
Sedia:
Bibit2 Ikan: Lele,Gurame,Patin,Tombro,Nila.
Pakan Ternak,Obat Perikanan dan Peternakan
www.sediakolamterpal.blogspot.in
   Telp sms wa : 082111427859  

0 komentar:

Posting Komentar

 
;